KILAS24.COM- Simak daftar universitas yang terima KIP Kuliah 2023. Yuk, sek segara di artikel ini.
Pendaftaran KIP Kulih 2023 telah dibukan sejak 14 Februari 2023 hingga 31 Oktober 2023. KIP Kuliah merupakan salah satu program dari pemerintah Indonesia untuk calon mahasiswa yang berprestasi namun kurang mampu secara finansial.
Selain di kampus negeri, KIP Kuliah ini juga diperuntukan bagi kampus swasta. Berikut ini daftar universitas yang terima KIP Kuliah 2023.
Baca Juga: KIP Kuliah 2023: Ini Jadwal, Syarat dan Cara Daftar Bagi yang Tidak Punya KIP
Universitas yang Terima KIP Kuliah 2023
- Universitas Esa Unggul
- Universitas Gadjah Mada
- Universitas Islam Riau
- Universitas Muhammadiyah Mataram
- Universitas Islam Indonesia (UII)
- Universitas Paramadina
- Institut Teknologi Bandung
- Universitas Nahdlatul Wathan Mataram
- Universitas Indonesia
- Universitas Pendidikan Indonesia
- Universitas Diponegoro
- Universitas Sriwijaya
Baca Juga: Jadwal dan Syarat Pendaftaran Seleksi Mandiri Kedokteran ITS 2023, Login Link Ini
- Universitas Islam Jakarta
- Universitas Muslim Indonesia
- Universitas Airlangga
- Universitas Hasanuddin
- Universitas Andalas
- Universitas Mataram
- Universitas Padjadjaran
- Universitas PGRI Mahadewa Indonesia
- Universitas Bina Nusantara
Itulah deretan universitas yang terima KIP Kuliah 2023. Semoga bermanfaat.